Tampilkan postingan dengan label Fotokopi Analog. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Fotokopi Analog. Tampilkan semua postingan

Berikut ini merupakan contoh-contoh kode error yang kerap terjadi pada mesin-mesin fotokopi merek Canon type analog, khususnya seri-seri seperti Canon NP6025/6030/NP6050 :

E002 fuser temp low (tidak bisa di-error clear)
E003 fuser temp low (tidak bisa di-error clear)
E004 CVR lamp (lampu regulator)
E005 Cleaning web
E010 Main motor
E013 Waste toner
E020 Hopper (tangki tinta) motor error
E030 Counter error / apabila kurang tegangan
E050 Duplex unit
E203 Scanner home position
E210 Lensa motor error
E220 Scanner error
E221 Lampu hallogen

TAMBAHAN KODE ERROR MESIN FOTOKOPI ANALOG
Code Description
  • E000 Fuser did not heat up
  • E001 Fuser temperature too high
  • E002 Fuser temperature not rising at correct pace
  • E003 Fuser temperature drops
  • E004 SSR shorted
  • E210 Lens home problem
  • E212 Lens home problem
  • E220 Exposure lamp problem
  • E224 Blank shutter home problem
  • E240 DC controller or composite power supply problem
  • E400 Data communication problem
  • E401 Pickup motor problem
  • E402 Belt motor problem
  • E403 Feeder motor
  • E404 Delivery motor
  • E411 Document detect sensor
  • E500 Communication problem with copier
  • E510 Feeder motor
  • E530 Home sensor
  • E531 Staple swing sensor problem
  • E540 Bin shift motor rotation problem
  • E541 Bin motor
  • E710 DC controller
  • E711 Document feeder IC failure
  • E716 Cassette feed IC failure
  • E800 Auto power-off circuit problem
  • E901 Cassette feed motor
  • E902 Paper guide home sensor problem
courtesy  :  http://copier911.blogspot.com/2009/11/canon-copiers-error-code-analog-model.html

------------------------------------------------------------------------------------------

Continue Reading →


Selain mesin fotokopi digital yang kini telah banyak digunakan oleh copy center dan instansi, mesin fotokopi analog hingga kini juga masih banyak beredar di pasaran. Beberapa hal yang menyebabkan terjadinya fenomena semacam ini antara lain ialah:
  1. Harga mesin masih tergolong murah, tidak semahal mesin digital apalagi yang berkecepatan tinggi (>50 cpm). Biasanya harga termahal tidak lebih dari 19 jutaan (tergantung kondisi).
  2. Mudah pengoperasiannya. Para operator cenderung lebih familiar dengan mesin fotokopi analog karena dalam mengoperasikannya tidak serumit mesin-mesin digital, apalagi yang full system.
  3. Spare part lebih banyak tersedia di pasaran, begitu pula dengan para teknisi pendukungnya.
Tidak jarang pula pemilik usaha copy center yang bahkan masih fanatik sekaligus bangga dengan mesin-mesin analognya karena untuk beberapa produk, misalnya saja Canon 6650 dan AGFA memang sangat diakui dari segi kualitas dan reliabilitas. Beberapa contoh mesin fotokopi analog merek Canon misalnya: Canon NP6025, 6030, 6028, 6035, 6235, 6045, 6050, 6085 dan yang menjadi primadonanya tipe NP6650II.

Continue Reading →
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...